Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

One Piece: Raja Joyo Boyo Jadi Inspirasi Eiichiro Oda Ciptakan Joy Boy?!

Gambar
  Quote: Manga One Piece telah mencapai chapter 1000, dan hal ini adalah sebuah pencapaian yang sangat fantastis untuk sebuah serial yang masih bisa bertahan hingga sekarang. Perjalanan yang panjang dan telah dilalui oleh Luffy dan kawan-kawan menimbulkan sebuah spekulasi yang cukup beragam di kalangan para penggemar, pasalnya Bajak Laut topi Jerami telah melawan beragam musuh dan telah singgah di berbagai macam tempat. Salah satu yang cukup terkenal dan menjadi pembahasan di dunia One Piece adalah tentang seorang pria misterius bernama Joy Boy. Banyak hal yang membuat karakter ini menjadi pembahasan karena ke misteriusannya. Lantas apa yang membuat pria ini menjadi sangat misterius dan sangat menarik untuk dibahas? Ini salah satu contoh menarik dari Joy Boy yang akan kita ulas, yaitu miripnya Joy Boy dengan kisah salah satu Raja di Indonesia, ko bisa? Berikut ulasannya! Quote: Joy Boy Menurut sebuah sumber yang beredar, Joy Boy adalah seorang manusia yang memiliki kekuatan luar biasa

Gundam Dengan Ciri Unik, dan Beda Dari yang Lain

Gambar
Gundam merupakan sebuah seri mecha dari bandai yang sudah langgeng dari awal kemunculannya dan semakin populer hingga saat ini. ditambah lagi dengan Gundam Model yang bisa dikoleksi dan dirakit sendiri menambah keseruan untuk para penikmat dan fans-fansnya. bahkan sampai ada yang merogoh kocek dalam-dalam untuk mengoleksinya. Gundam Wing Endless Waltz Yang pertama adalah gundam wing, salah satu ciri yang khas dari gundam wing yah sayapnya gansis, seperti sayap burung, bukan sayap besi layaknya pesawat. selain dari itu Gundam Wing juga mampu berubah mode dari Gundam menjadi Pesawat. Ditambah lagi dengan dua pistol meriam bertenaga super, membuat Gundam wing jadi sangat OP di series nya. Gundam Unicorn Kalo Wing punya sayap, maka beda dengan Unicorn yang cuma modal jetpack. Gundam unicorn memiliki keunikan dapat berubah bentuk, dari yang awalnya cuma putih polos menjadi mode destroyer yang dibaluti garis merah. tanduk nya satu khas kuda unicornpun menjadi tanduk khas gundam, wajah gund

5 Anime yang Menduduki Rating Tertinggi

Gambar
  1. Fullmetal Alchemist; Brotherhood Fullmetal Alchemist bercerita tentang seorang adik kakak yang diambil tubuh dan satu tangan sebagai ganti dari mentransmutasi jiwa ed ke dalam tubuh sebuah zirah karena mereka gagal membangkitkan orangtuanya yang meninggal dunia. Skor: 9.21 2. Steins; Gate Steins Gate adalah anime yang memiliki alur cerita yang menarik karena seseorang yang dapat melangkah ke masa depan dan masa lalu untuk menyelamatkan kekasihnya yang bernama Mayuri dan temannya Makise Kurisu. Skor: 9.12 3. Gintama Anime ini bercerita seorang samurai yang bernama Edo, tapi pada suatu hari Edo dikuasai oleh alien yang bernama Amantos. Gintoki adalah pekerja paruh waktu dan ia adalah tokoh utama pada anime ini. Tapi yang spesial dari anime ini banyak tingkah konyo yang dilakukan oleh Gintoki.  Skor: 9.11 4. Hunter x Hunter (2011) Anime ini menceritakan petualangan anak yang bernama Gon untuk bertemu dengan ayahnya yang menjadi Hunter profesional dan Gon harus melewati ujian yang ber

5 Anime Ini sulit di Lupakan

Gambar
  1. Tokyo Ghoul Anime ini menceritakan seorang manusia yang bernama  Kaneki  menjadi setengah Ghoul karena mendapatkan organ tubuh dari seorang Ghoul yang bernama  Rize Kamishiro  salah satu Ghoul terkuat. Jadi untuk membiasakan diri ia harus bisa menahan nafsunya untuk memakan daging manusia. 2. Naruto Shippuden Naruto  adalah tokoh utama dari anime ini yang bisa kita contoh sifatnya yang pantang menyerah dan gigih dalam cita-citanya. Anime ini menceritakan seorang anak yang bernama  Uzumaki Naruto  untuk menjadi Hokage dari kecil ia sudah ditinggal kedua orangtuanya. Naruto harus menanggung beban berat semenjak kecil karena didalam tubuhnya ada seekor monster  Kyuubi  yang dulu mengancurkan desa. 3. Gintama Anime yang satu ini menceritakan seorang tokoh utama yang bernama  Sakata Gintoki  yang mendirikan usaha bernama  "Yorozuya"  bersama dua temannya dan satu anjing. Anime ini mempunyai nilai lebih dari sisi komedinya yang bisa bikin kita tertawa. 4. Bleach Bleach  mencer

10 Jurus paling Mematikan di One Piece

Gambar
  King Kong Gun Salah satu jurus luffy dalam wujud Gear 4 yang dipake saat ngelawan Doffy, loh kok memorable? soalnya hype pas, luffy pake nih jurus kerasa banget, Si doffy dapat tinju kong gun kehempas ratusan meter  wheuuuh. Kyutoryu Ashura: Ichibugin Jurus yang mengubah zoro seolah-olah make 9 pedang. Teknik ini dapat dibilang terkuat sih, soalnya zoro jarang banget makenya. terakhir kali dipake pas kepepet ngelawan pacifista. tapi setelah timeskip jarang kepake, mungkin karena belum ketemu musuh yang sepadan kali yah. Dai Enkai: Entei Ini jurus terkuat Ace yang dipake buat ngelawan Teach di terkakhirnya, idenya tentu membuat bola api raksasa. Walaupun dia punya jurus andalan Hiken atau tinju apinya, ane rasa ini teknik terkuatnya karena luas area yang dapat menyelimuti satu pulau. Rokuogan Jurus pemungkas milik Rob lucci, mirip kame ha meha, tapi seperti gelombang yang masuk dan ngehancurin tubuh dari dalam seperti impact dial (menurut luffy) namun jauh lebih kuat. heran aja luffy